Hari Kedua Program TMMD Ke-122 Kodim 1425 Jeneponto, TNI Bongkar Rumah Warga di Desa Tuju

    Hari Kedua Program TMMD Ke-122 Kodim 1425 Jeneponto, TNI Bongkar Rumah Warga di Desa Tuju

    JENEPONTO, SULSEL - Memasuki hari kedua usai pembukaan program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) yang ke-122 Tahun Anggaran 2024 Kodim 1425/Jeneponto diDesa Tuju, Kecamatan Bangkala Barat. 

    Anggota Satgas dari Kodim 1425/Jeneponto mulai menyasar proyek fisik. Yakni, melakukan pembongkaran Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) yang merupakan salah satu program unggulan TMMD.

    Sejumlah anggota Dansatgas TMMD yang dilibatkan membongkar rumah milik Ibu Maintang Daeng Kebe yang terletak di Ba'do Pangkaya, Desa Tuju, Kecamatan Bangkala Barat.

    Rumah milik Maintang Daeng Kebe dirobohkan. Lantaran, tinggal di rumah tidak layak huni. Dan akan dibangunkan kembali rumah yang lebih layak huni dari sebelumnya melalui program TMMD tersebut. 

    Pembongkaran rumah milik Maintang Daeng Kebe ini, dipimpin oleh Babinsa Desa Tuju Serda Muh Ali, Kamis (3/10/2024).

    Babinsa Serda Muh. Ali mengungkapkan, pembongkaran tersebut adalah bagian dari sasaran fisik TMMD ke-122 yang bertujuan meningkatkan taraf hidup dan kesejahteraan masyarakat.

    "Ini kita bongkar karena Ibu Maintang Daeng Kebe tinggal di rumah tidak layak huni. Nah, melalui program TMMD ini kita akan bangun rumah baru buat beliau supaya tinggal di rumah yang lebih layak huni lagi dari sebelumnya, " singkat Serda Muh. Ali. 

    Sementara Dansatgas TMMD Ke-122, Letkol Inf Muhammad Amin, menerangkah, bahwa rehabilitasi RTLH merupakan program unggulan dari Kasad yang bertujuan untuk memperbaiki kesehatan serta kesejahteraan masyarakat. 

    "Diharapkan, kegiatan TMMD ke-122 yang berlangsung selama satu bulan ini dapat memberikan manfaat besar dan memberikan dampak positif bagi masyarakat, terutama di Kecamatan Bangkala Barat, " ungkap Letkol Inf Muhammad Amin.

    Dengan adanya program TMMD ke-122 ini, diharapkan rumah Maintang Daeng Kebe yang sebelumnya tinggal di rumah tidak layak huni dapat direhab menjadi tempat tinggal yang lebih baik dan lebih sehat. (*). 

    Muh. Andhi Syam

    Muh. Andhi Syam

    Artikel Sebelumnya

    Program TMMD ke-122 Resmi Dibuka, Pj Bupati...

    Artikel Berikutnya

    Cabup dan Cawabup Saling Menguat, Paslon...

    Berita terkait

    Debat Kandidat di Makassar, Paslon Bupati Paris-Islam Menakjubkan saat Sampaikan Closing Statemen
    KPU Jeneponto Bekali Pengetahuan Seluruh PPK dan PPS Bimtek TOT untuk KPPS pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kepemimpinan Paris Yasir Berhasil Turunkan Angka Kemiskinan di Jeneponto, Berikut Rilis BPS Sulsel
    Wow..!! Massa Dukungan PASMI Tak Terbendung Bagaikan Bak Lautan Manusia di Lapangan Soeharto Kecamatan Kelara
    Sukses Gelar Debat Publik Pertama, Ketua KPU Jeneponto: Beda Pilihan Hal yang Wajar karena Perbedaan Adalah Rahmat Tuhan
    KPU Jeneponto Bekali Pengetahuan Seluruh PPK dan PPS Bimtek TOT untuk KPPS pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Debat Kandidat di Makassar, Paslon Bupati Paris-Islam Menakjubkan saat Sampaikan Closing Statemen
    Wow..!! Massa Dukungan PASMI Tak Terbendung Bagaikan Bak Lautan Manusia di Lapangan Soeharto Kecamatan Kelara
    Sukses Gelar Debat Publik Pertama, Ketua KPU Jeneponto: Beda Pilihan Hal yang Wajar karena Perbedaan Adalah Rahmat Tuhan
    Gelar Rakor Percepatan Penurunan Stunting, Pemkab Jeneponto Lakukan Langkah-langkah Ini
    Permudah Akses Masyarakat, Kodim 1425 Jeneponto Bangun Perintisan Jalan Sepanjang 1.750 Meter Melalui Program TMMD
    KPU Jeneponto Jalin Koordinasi dengan PN Makassar Terkait Syarat Pembuatan Suket Pailit dan Utang Piutang Paslon
    Wakil Ketua DPP NasDem, Rusdi Masse Prioritaskan Usung Kader di Pilkada 2024
    Tak Banyak Umbar Janji, Paslon Bupati Jeneponto Paris - Islam: Rakyat Butuh Aksi Nyata Bukan Janji Manis
    Wabup Jeneponto Lepas 52 Peserta Kontingen PMR-PMI Ikut Jumbara ke-IX Tingkat Provinsi

    Rekomendasi berita

    Babinsa Kuala Kencana Bantu Warganya Mengolah Sagu
    Hendri Kampai: CDN Ajaib, Misi Kilat Informasi dari Pusat ke Pelosok Negeri
    Kapolri: Berita Hoax menjadi Ancaman Tertinggi di Pilkada 2024
    Prajurit TNI Dan ADF Laksanakan Latihan Operasi Evakuasi Non Kombatan
    Panglima TNI Hadiri Rakornas Penyelenggaraan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah Tahun 2024

    Tags