Sangat Menarik, Begini Keseruan Festival Lomba Karaoke Semarak HUT ke-78 RI di Kantor Lurah Tamanroya

    Sangat Menarik, Begini Keseruan Festival Lomba Karaoke Semarak HUT ke-78 RI di Kantor Lurah Tamanroya
    Ratusan warga memadati keseruan festival Lomba Nyanyi Karaoke di Kantor Lurah Tamanroya, Kecamatan Tamalatea, Kabupaten Jeneponto, Sulawesi Selatan (Syamsir).

    JENEPONTO, SULSEL - Ratusan warga memadati keseruan festival Lomba Nyanyi Karaoke di Kantor Lurah Tamanroya, Kecamatan Tamalatea, Kabupaten Jeneponto, Sulawesi Selatan, Sabtu malam (26/8/2023).

    Meskipun hanya menggunakan alat musik seadanya, namun antusias para penonton sangat terhibur menyaksikan langsung peserta lomba dalam menampilkan lagu-lagu pilihan mereka.

    Tak kala seru dan menariknya lagi, setiap peserta lomba yang tampil menyanyi disawer oleh penonton. Dan bahkan, sesama peserta lomba pun ikut saling menyawer.

    Dalam pertandingan ini, masing-masing peserta lomba wajib menyanyikan dua buah lagu, yakni. Lagu wajib dengan judul Syukur dan lagu bebas. 

    Tim penilai atau dewan juri dalam lomba tersebut, ada dua orang yaitu, Saenab, S.Pdi dan Sulhan, S.Ag., S.Pd., M.Pd

    Kepala Kelurahan Tamanroya Sumarni, ST., MM mengatakan, khusus dalam lomba nyanyi Karaoke ini dilaksanakan selama dua malam dan peserta lomba sebanyak 11 orang khusus untuk Ibu PKK dan Majelis Taklim.

    "Jadi pesertanya khusus Ibu-Ibu PKK dan Majelis Taklim Kelurahan Tamanroya. Sebenarnya banyak pendaftar tapi saya ditolak karena ini kan kegiatannya Ibu PKK dan Majelis Ta'lim, " kata Daeng Je'ne sapaannya. 

    Selain lomba nyanyi karaoke, Sumarni bilang ada juga lomba takraw, futsal untuk anak-anak, lomba lari untuk remaja, lomba balap karung untuk Ibu-Ibu, lomba perahu dayung, lomba kelereng dan masih banyak lagi perlombaan lainnya yang tidak sempat disebut satu persatu.

    Kata dia, bahwa kegiatan ini terlaksana dengan Baik atas kerjasama semua pihak dan Kerukanan Pemuda Kelurahan Tamanroya (KPKT).

    "Kalau khusus untuk lomba nyanyi karaoke ini yang disponsori itu Syafruddin Daeng Gassing, beliua salah satu Bacaleg DPRD Jeneponto, " katanya.

    Sumarni menjelaskan, tujuan daripada kegiatan sebagai ajang talisilaturahmi antar  warga lainnya serta membangun semangat kebersamaan.

    "Saya berharap dalam lomba ini bukan hanya mengejar juara saja, tapi bagaiamana moment ini menjadi ajang silahturahmi, " harapnya.

    jeneponto sulsel
    Muh. Andhi Syam

    Muh. Andhi Syam

    Artikel Sebelumnya

    Hadiri Pembukaan Pekan Olahraga dan Seni,...

    Artikel Berikutnya

    Misi Pelayanan Keliling Disdukcapil Jeneponto...

    Berita terkait

    KPU Jeneponto Bekali Pengetahuan Seluruh PPK dan PPS Bimtek TOT untuk KPPS pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Debat Kandidat di Makassar, Paslon Bupati Paris-Islam Menakjubkan saat Sampaikan Closing Statemen
    Wow..!! Massa Dukungan PASMI Tak Terbendung Bagaikan Bak Lautan Manusia di Lapangan Soeharto Kecamatan Kelara
    Sukses Gelar Debat Publik Pertama, Ketua KPU Jeneponto: Beda Pilihan Hal yang Wajar karena Perbedaan Adalah Rahmat Tuhan
    Kepemimpinan Paris Yasir Berhasil Turunkan Angka Kemiskinan di Jeneponto, Berikut Rilis BPS Sulsel
    KPU Jeneponto Bekali Pengetahuan Seluruh PPK dan PPS Bimtek TOT untuk KPPS pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Debat Kandidat di Makassar, Paslon Bupati Paris-Islam Menakjubkan saat Sampaikan Closing Statemen
    Wow..!! Massa Dukungan PASMI Tak Terbendung Bagaikan Bak Lautan Manusia di Lapangan Soeharto Kecamatan Kelara
    Sukses Gelar Debat Publik Pertama, Ketua KPU Jeneponto: Beda Pilihan Hal yang Wajar karena Perbedaan Adalah Rahmat Tuhan
    Gelar Rakor Percepatan Penurunan Stunting, Pemkab Jeneponto Lakukan Langkah-langkah Ini
    Permudah Akses Masyarakat, Kodim 1425 Jeneponto Bangun Perintisan Jalan Sepanjang 1.750 Meter Melalui Program TMMD
    KPU Jeneponto Jalin Koordinasi dengan PN Makassar Terkait Syarat Pembuatan Suket Pailit dan Utang Piutang Paslon
    Wakil Ketua DPP NasDem, Rusdi Masse Prioritaskan Usung Kader di Pilkada 2024
    Tak Banyak Umbar Janji, Paslon Bupati Jeneponto Paris - Islam: Rakyat Butuh Aksi Nyata Bukan Janji Manis
    Wabup Jeneponto Lepas 52 Peserta Kontingen PMR-PMI Ikut Jumbara ke-IX Tingkat Provinsi

    Rekomendasi berita

    Menteri ATR/BPN Temui Kapolri Untuk Kerjasama Berantas Mafia Tanah Tanpa Toleransi
    Kodim 1710/Mimika Buka Perkemahan Wira Karya Pramuka Saka Wira Kartika TA 2024
    Panglima TNI Paparkan Kesiapan Dalam Mendukung Pilkada Serentak dan Pencapaian Asta Cita
    Pantauan Liputan Media dalam 1 Bulan Terhadap 18 Anggota Dewan Asal Sumatera Barat atau 'Parle 18'
    Hendri Kampai: Menelusuri Dunia Search Engine Optimization (SEO)

    Tags