Kejar Targat, Tim Pengendali Covid 19 Jeneponto Gencar Lakukan Gerakan Sosialisasi Vaksinasi Anak Usia 6-11 Tahun

    Kejar Targat, Tim Pengendali Covid 19 Jeneponto Gencar Lakukan Gerakan Sosialisasi Vaksinasi  Anak Usia 6-11 Tahun
    Tim Pengendali Covid-19 kabupaten Jeneponto, Sulawesi Selatan gencar melakukan gerakan sosilisasi vaksinasi anak usia 6-11 tahun di sebelas Kecamatan/Syamsir.

    JENEPONTO, SULSEL - Satu pekan penuh Tim Pengendali Covid-19 kabupaten Jeneponto, Sulawesi Selatan gencar melakukan sosilisasi vaksinasi di sebelas Kecamatan.

    Kali ini, Tim Pengendali Covid-19 mengunjugi beberapa tingkat Sekolah Dasar (SD) Camba-camba, Kecamatan Batang, Rabu (16/2/2022).

    Dapat diketahui, sasaran ini merupakan lokasi terakhir dalam agenda Sosialisasi Vaksinasi Covid-10 bagi anak umur 6-11 tahun.

    Pada kesempatan tersebut, hadir Kapolres Jeneponto AKBP Yudha Kesit Dwijayanto, Dandim 1425 Jeneponto Letkol Inf Gustiawan Ferdianto, Kepala Dinas Kesehatan Jeneponto Syusanti Mansyur, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Jeneponto Nur Alam Basyir, Pejabat Fungsional Utama DR. Dr. HM. Syafruddin Nurdin serta Kasatpol PP Jeneponto M. Nasuhan.

    Dalam sosialisasi ini dihadiri puluhan siswa SD berasal dari tiga Kecamatan, yakni. Kecamatan Arungkeke, Tarowang dan Batang mengikuti vaksinasi.

    Kepala Dinas Kesehatan Jeneponto Syusanti Mansyur menyampaikan bahwa dari 6.828 orang siswa sekolah dasar di tiga kecamatan tersebut pemerintah daerah berharap proses vaksinasi dapat diselesaikan sebelum memasuki bulan April mendatang.

    “Insya Allah dengan kerjasama dan niat yang tulus, pada Maret mendatang proses vaksinasi kita dapat selesai 100 persen, ” singkatnya.

    Penulis: Syamsir

    Editor: Cq

    JENEPONTO SULSEL
    Muh. Andhi Syam

    Muh. Andhi Syam

    Artikel Sebelumnya

    Sambut HBKN Jelang Idul Fitri, Sekda Jeneponto...

    Artikel Berikutnya

    Gelar Rapat Paripurna, Ketua DPRD Jeneponto,...

    Berita terkait

    Debat Kandidat di Makassar, Paslon Bupati Paris-Islam Menakjubkan saat Sampaikan Closing Statemen
    KPU Jeneponto Bekali Pengetahuan Seluruh PPK dan PPS Bimtek TOT untuk KPPS pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kepemimpinan Paris Yasir Berhasil Turunkan Angka Kemiskinan di Jeneponto, Berikut Rilis BPS Sulsel
    Wow..!! Massa Dukungan PASMI Tak Terbendung Bagaikan Bak Lautan Manusia di Lapangan Soeharto Kecamatan Kelara
    Sukses Gelar Debat Publik Pertama, Ketua KPU Jeneponto: Beda Pilihan Hal yang Wajar karena Perbedaan Adalah Rahmat Tuhan
    KPU Jeneponto Bekali Pengetahuan Seluruh PPK dan PPS Bimtek TOT untuk KPPS pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Debat Kandidat di Makassar, Paslon Bupati Paris-Islam Menakjubkan saat Sampaikan Closing Statemen
    Wow..!! Massa Dukungan PASMI Tak Terbendung Bagaikan Bak Lautan Manusia di Lapangan Soeharto Kecamatan Kelara
    Sukses Gelar Debat Publik Pertama, Ketua KPU Jeneponto: Beda Pilihan Hal yang Wajar karena Perbedaan Adalah Rahmat Tuhan
    Gelar Rakor Percepatan Penurunan Stunting, Pemkab Jeneponto Lakukan Langkah-langkah Ini
    Permudah Akses Masyarakat, Kodim 1425 Jeneponto Bangun Perintisan Jalan Sepanjang 1.750 Meter Melalui Program TMMD
    KPU Jeneponto Jalin Koordinasi dengan PN Makassar Terkait Syarat Pembuatan Suket Pailit dan Utang Piutang Paslon
    Wakil Ketua DPP NasDem, Rusdi Masse Prioritaskan Usung Kader di Pilkada 2024
    Tak Banyak Umbar Janji, Paslon Bupati Jeneponto Paris - Islam: Rakyat Butuh Aksi Nyata Bukan Janji Manis
    Wabup Jeneponto Lepas 52 Peserta Kontingen PMR-PMI Ikut Jumbara ke-IX Tingkat Provinsi

    Rekomendasi berita

    Kapolri: Berita Hoax menjadi Ancaman Tertinggi di Pilkada 2024
    Prajurit TNI Dan ADF Laksanakan Latihan Operasi Evakuasi Non Kombatan
    Panglima TNI Hadiri Rakornas Penyelenggaraan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah Tahun 2024
    24 Personel TNI Terima Penghargaan Dari  Philippine Air Force
    TNI AL Gelar Latihan Bersama Dengan Russian Navy Di Surabaya

    Tags